Mantap ! Bunda Eva Raih Penghargaan Satyalancana Wira Karya

Sabtu, 7 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saberpungli.com – Palembang – Walikota Bandar Lampung Eva Dwiana menerima penghargaan Satyalancana Wira Karya di Jakabaring Sport City Palembang, Sumatera Selatan Kamis 5 September 2024.
Penganugrahan tanda kehormatan tersebut diserahkan Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM) Teten Masduki
pada puncak hari Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Nasional.

Walikota Bandar Lampung Eva Dwiana mengucapkan terimakasih kepada Kementerian Koperasi dan UKM yang telah memberikan penghargaan kepada dirinya.

“Alhamdulillah, terimakasih atas penghargaan yang telah diberikan kepada bunda. Penghargaan ini juga bunda persembahkan bagi seluruh masyarakat Kota Bandar Lampung, yang telah peduli kepada UMKM,” ungkap Eva Dwiana.

Eva Dwiana menambahkan, dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat, Pemerintah Kota Bandar Lampung memiliki program di bidang UMKM diantaranya, pinjaman modal tanpa bunga, memberikan pelatihan, menyediakan tempat kemasan dan menyediakan lokasi berjualan bagi pelaku UMKM.

“UMKM ini sangat penting, karna mampu menyerap tenaga kerja sehingga angka pengangguran berkurang, jelas Eva Dwiana.

Satyalancana Wira Karya sendiri adalah tanda kehormatan yang diberikan Pemerintah Republik Indonesia kepada para warganya yang telah memberikan darma bakti yang besar kepada negara dan bangsa Indonesia sehingga dapat menjadi teladan bagi orang lain…(red)

Berita Terkait

Turnamen Domino Luwu, Menuai Banyak Kritikan dari Aktivis dan Masyarakat, Aktivis Luwu Sukardi Sulkarnain : Apa Asas Manfaatnya.?
Untuk Turnamen Domino, Dispora Luwu Anggarkan 250 Juta dari APBD Pokok 2025, Ketua DPRD Luwu : Tidak Pernah Dibahas Dalam Forum Resmi
Bupati Elfianah Lantik 161 Pejabat Administrator, Pengawas, dan Fungsional di Lingkungan Pemkab Mesuji
Batuaan Langsung Tunai (DD) Di Salurkan Kepada 10 Keluarga Penerima Manfaat (KPM)
HAS INTERNATIONAL CENTER, LEMBAGA PELATIHAN KOMPETENSI (LPK) TELAH DI RESMIKAN
Masya Allah, Sempat Ucap Syahadat Sebelum Tak Sadarkan Diri, Ustads di Luwu Meninggal Saat Berikan Nasehat di Pernikahan.
Soal Sewa 12 Unit Kendaraan Dinas, Legislator Wahyu Napeng Angkat Bicara.
GERAKAN PRAMUKA GUDEP PANGKALAN SMAN 2 LUWU RAIH JUARA 3 UMUM PUTRA & PUTRI PADA LOMBA KEMBANGNAS KE XIII TAHUN 2025

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 10:18

Turnamen Domino Luwu, Menuai Banyak Kritikan dari Aktivis dan Masyarakat, Aktivis Luwu Sukardi Sulkarnain : Apa Asas Manfaatnya.?

Selasa, 1 Juli 2025 - 17:23

Untuk Turnamen Domino, Dispora Luwu Anggarkan 250 Juta dari APBD Pokok 2025, Ketua DPRD Luwu : Tidak Pernah Dibahas Dalam Forum Resmi

Senin, 30 Juni 2025 - 21:51

Bupati Elfianah Lantik 161 Pejabat Administrator, Pengawas, dan Fungsional di Lingkungan Pemkab Mesuji

Senin, 30 Juni 2025 - 19:53

Batuaan Langsung Tunai (DD) Di Salurkan Kepada 10 Keluarga Penerima Manfaat (KPM)

Senin, 30 Juni 2025 - 18:52

HAS INTERNATIONAL CENTER, LEMBAGA PELATIHAN KOMPETENSI (LPK) TELAH DI RESMIKAN

Senin, 30 Juni 2025 - 16:31

Soal Sewa 12 Unit Kendaraan Dinas, Legislator Wahyu Napeng Angkat Bicara.

Minggu, 29 Juni 2025 - 20:34

GERAKAN PRAMUKA GUDEP PANGKALAN SMAN 2 LUWU RAIH JUARA 3 UMUM PUTRA & PUTRI PADA LOMBA KEMBANGNAS KE XIII TAHUN 2025

Minggu, 29 Juni 2025 - 08:31

Diduga Jadi Korban Pengeroyokan Oknum Polisi, Remaja di Semanu Alami Retak Tulang dan Luka Lebam: Proses Hukum Tetap Berjalan

Berita Terbaru