Resmi Kesbangpol Tubaba mengeluarkan STLK IWO Tubaba Periode 2023-2028

Jumat, 1 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tulang bawang barat(saberpubgli.com)
Pemerintah Daerah Kabupaten Tulang Bawang Barat melalui Badan Kesatuan Bangsa dan Politik daerah (Kesbangpol) TuBaBa Resmi mengeluarkan Surat Tanda Lapor Keberadaan (STLK) Organisasi Ikatan Wartawan Online (IWO) TuBaBa Periode 2023-2028 dikantor Kesbangpol Tubaba, Jum’at (01/3/2024)

Perlu diketahui untuk mendapatkan Surat Tanda Lapor Keberadaan (STLK) dari Kesbangpol, organisasi harus memiliki legalitas lengkap dan jelas seperti AD & ART, Akta Notaris, SK Kemenhumkam, Domisili, NPWP, SK Pengurus, Struktur Anggota Pengurus, serta Kartu Tanda Penduduk (KTP) Pengurus Inti, yaitu Ketua, Sekertaris, dan Bendahara.

Melalui verifikasi kelengkapan legalitas organisasi oleh Kesbangpol Tubaba, PD IWO Tubaba dinyatakan memiliki legalitas lengkap serta jelas dan secara Resmi dinyatakan SAH Keberadaannya di Kabupaten Tulang Bawang Barat dengan dikeluarkannya Surat Tanda Lapor Keberadaan (STLK) yang teregistrasi dengan nomor : 220/66/III.06/TUBABA/III/2024 yang ditandatangani oleh Plt.Kepala Badan Kesbangpol Tubaba Mubaraq Daud SH.MH Pembina/lV.a , Terdiri dari tiga orang tingkat pengurus di kabupaten Tulangbawang Barat yaitu :
1.Yosa Agusta Pratama.A.Md (Ketua)
2.Darwati.AL (Sekretaris)
3.Roby Jonando (Bendahara)

Yang beralamat kantor sekretariat pengurus harian Daerah kabupaten Tulangbawang Barat Jalan. Raya Pulung Kecana GG. Durian RT.02 RK.02 Tiyuh Pulung Kencana Kec. Tulangbawang Tengah.

Ketua Pengurus Daerah Ikatan Wartawan Online (IWO) Tubaba Yosa Agusta Pratama.A.Md mengapresiasi atas kinerja Kepala Badan Kesbangpol Tubaba dalam menjalankan tugas peran dan fungsi Kesbangpol dalam pengawasan organisasi pers di Tubaba.

“Iyaa Alhamdulillah STLK nya sudah dikeluarkan oleh Kesbangpol Tubaba, Berarti keberadaan PD IWO Tubaba sudah diketahui oleh pemerintah setempat, Saya apresiasi kinerja Kesbangpol yang sangat teliti untuk mengeluarkan STLK kepada organisasi PD Iwo Tubaba. Selanjutnya Insyaallah kita akan laksanakan program unggulan kita.

Lanjut ketua ketua”,dengan keluarnya STLK (Surat Tanda Lapor Keberadaan ) Kami PD Iwo tubaba berharap kepada Pemerintah daerah dan forkompinda di tubaba bisa bersinergi atau berkerja sama dengan PD Iwo Tubaba.
Penulis : (Ys)

Berita Terkait

Lsm Kaki Lampung Ajak Seluruh Aktivis , Lsm Juga APH Agar Memantau Kegiatan PPDB Tahun 2025
BPBD Provinsi Lampung ‘Warning’ Konsultan Pengawas dan Rekanan Proyek Tebing Sungai di Desa Bunut Kecamatan Way Ratai Kabupaten Pesawaran
Menara Telekomunikasi milik PT. DMT di Tubaba Diblok Akses Masyarakat, Simak Penyebabnya!
Edi arsadad selaku aktifis dampingi warga ke polda Lampung
Pura -pura lupa pihak Perusahan Tidak Mengetahui Kewajibannya Kepada Masyarakat
Nekat Beli Sabu Lewat Instagram, 2 Pria Diamankan Satuan Narkoba Polres Palopo
PSBL GERUDUK DISNAKER KEBUPATEN LUWU, ADA APA.?
Wali Murid Kelas 6 SDN.11 Simpang Pematang melaksanakan Tasakuran Kelulusan 2024-2025

Berita Terkait

Sabtu, 14 Juni 2025 - 19:54

Lsm Kaki Lampung Ajak Seluruh Aktivis , Lsm Juga APH Agar Memantau Kegiatan PPDB Tahun 2025

Sabtu, 14 Juni 2025 - 14:41

BPBD Provinsi Lampung ‘Warning’ Konsultan Pengawas dan Rekanan Proyek Tebing Sungai di Desa Bunut Kecamatan Way Ratai Kabupaten Pesawaran

Sabtu, 14 Juni 2025 - 12:23

Menara Telekomunikasi milik PT. DMT di Tubaba Diblok Akses Masyarakat, Simak Penyebabnya!

Jumat, 13 Juni 2025 - 23:16

Edi arsadad selaku aktifis dampingi warga ke polda Lampung

Jumat, 13 Juni 2025 - 22:18

Pura -pura lupa pihak Perusahan Tidak Mengetahui Kewajibannya Kepada Masyarakat

Kamis, 12 Juni 2025 - 13:57

PSBL GERUDUK DISNAKER KEBUPATEN LUWU, ADA APA.?

Rabu, 11 Juni 2025 - 20:46

Wali Murid Kelas 6 SDN.11 Simpang Pematang melaksanakan Tasakuran Kelulusan 2024-2025

Rabu, 11 Juni 2025 - 20:03

Kepala Kampung Setia Negara Pimpin Langsung Penyaluran BLT ADD Tahap Dua

Berita Terbaru